tuliskan pembagian dan jumlah pembagian tulang axial​

Berikut ini adalah pertanyaan dari lenimarlinaaritonang pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan pembagian dan jumlah pembagian tulang axial​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tulang aksial tersusun atas tulang tengkorak, tulang belakang, tulang rusuk (iga), dan tulang dada.

Penjelasan:

Tulang aksial terdapat beberapa bagian.

⇒ Tulang tengkorak

Tulang-tulang yang menyusun tulang tengkorak dibedakan menjadi dua.

A. Tulang-tulang yang membentuk bagian kepala

  1. Tulang baji (sfenoid) 2 tulang.
  2. Tulang Tapos (etmoid) 1 tulang.
  3. Tulang pelipis (temporal) 2 tulang.
  4. Tulang dahi (frontal) 1 tulang.
  5. Tulang ubun-ubun (pariental) 2 tulang.
  6. Tulang kepala belakang (oksipital) 1 tulang.

B. Tulang-tulang yang menyusun wajah

  1. Tulang rahang atas (maksila) 2 tulang.
  2. Tulang rahang bawah (mandibula) 2 tulang.
  3. Tulang pipi (zigomatikus) 2 tulang.
  4. Tulang langit-langit (palatinum) 2 tulang.
  5. Tulang hidung (nasale) 2 tulang.
  6. Tulang mata (lakrimalis) 2 tulang.
  7. Tulang pangkal lidah 1 tulang.

⇒ Tulang Belakang (Vertebrae)

  1. Tulang leher.
  2. Tulang punggung.
  3. Tulang pinggang.
  4. Tulang sakral.

⇒ Tulang Rusuk / Iga

  1. Tulang rusuk sejati (Costa Vera) 7 tulang.
  2. Tulang rusuk palsu (Costa spuria) 3 pasang.

⇒ Tulang Dada (Sterum)

  1. Tulang hulu.
  2. Tulang badan.
  3. Tulang bahu pedang.

Pelajari Lebih Lanjut

Untuk penjelasan lebih lanjut kunjungi

yomemimo.com/tugas/16023976

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Mar 22