1. Sebutkan dua jenis hama yang sering ditemui dalam budi

Berikut ini adalah pertanyaan dari januarjhon67 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Sebutkan dua jenis hama yang sering ditemui dalam budi daya satwa harapan!2. Sebutkan jenis-jenis bekicot yang habitatriya di kebun!
3. Sebutkan syarat minimal kandang ternak yang harus dipenuhi!
4. Bagaimana cara perawatan bibit dan calon induk lebah madu? HOTS
5. Sebutkan upaya pencegahan serangan penyakit dan hama pada lebah madu!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. TIKUS dan ULAR.

2.Achatina fulica rodatzi Dunker, 1852.

Achatina fulica sinistrosa Grateloup, 1840.

Achatina fulica umbilicata Nevill, 1879.

3.Jarak kandang dengan perumahan minimal 10 meter.

Dekat dengan sumber pakan.

Ketersediaan sumber air untuk memandikan dan membersihkan kandang ternak.

Lokasi lebih tinggi dari sekelilingnya untuk menghindari genangan air saat hujan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh neoculturetech23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Jul 21