Berikut ini adalah pertanyaan dari alfirda73 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
b. endodermis
c. kaliptra
d. perisikel
9. Jaringan pada tumbuhan yang berfungsi tuk menyimpan cadangan makanan ada
a. jaringan parenkim
b. jaringan dewasa
c. jaringan korteks
d. jaringan meristem
10. Tempurung kelapa, kulit kenari adalah lapisan yang terbentuk dari....
a jaringan sklerenkim
b. jaringan kolenkim
C. jaringan pengangkut
d. jaringan sekretoris
11. Sel-selnya memiliki dinding yang tipis ya mengalami penebalan selulosa di sud sudut sel. Merupakan ciri-ciri
a epidermis
b. endodermis
c. kolenkim
d. kaliptra
12. Jaringan tumbuhan yang terdiri atas sera dan sklereid adalah....
a kolenkim
b. meristem
c. parenkim
d. sklerenkim
13. Mengantarkan hasil fotosintesis dari daur seluruh bagian tubuh tumbuhan merupal fungsi dari....
a xilem
b. trakeid
c. sekretoris
d. floem
14. Kolateral tertutup dicontohkan pada....
a dycotyledon
b. tetracotyledo
c. monocotylodon
d. triocotyledom
15. Berkas pengangkut dimana xylem m gelilingi floem atau sebaliknya merupa jaringan pengangkut jenis....
a. radial
b. kolateral
c. kosentris
d. bilateral
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
8. a. Epidermis
9. a. Jaringan parenkim
10. a. Jaringan sklerenkim
11. c. kolenkim
12. d. sklerenkim
13. d. floem
14. c. monocotyledoneae
15. c. konsentris
Penjelasan:
8. Jaringan epidermis disebut sebagai jaringan pelindunh karena berfungsi melindungi bagian dalam tumbuhan.
9. Parenkim yang berfungsi sebagai penyimpan cadangan makanan karena memiliki vakuola yang besar disebut parenkim penimbun.
10 dan 12
- Jaringan sklerenkim merupakan jaringan penguat pada organ tumbuhan yang sudah berhenti melakukan pertumbuhan dan perkembangan. Jaringan sklerenkim dikelompokkan menjadi 2 jenis, yaitu serabut (serat-serat) sklerenkim dan sklereid (sel batu).
- Sklereid dapat ditemukan pada tempurung kelapa, kulit kenari, selaput biji, dan butiran di dalam daging buah jambu biji.
11. Jaringan kolenkim adalah jaringan yang mengalami penebalan dari selulosa dan pektin di bagian sudut dindingnya. Jaringan ini bisa ditemukan pada sel hidup tumbuhan yang masih muda dan belum berkayu.
13. Floem berfungsi mengangkut dan mendistribusikan zat makanan hasil fotosintesis dari daun ke seluruh bagian tumbuhan.
14. Jika antara xilem dan floem tidak ada kambium serta di antara xilem dan floem dihubungkan oleh jaringan parenkim, disebut kolateral tertutup. Contohnya, tumbuhan Monocotyledoneae.
15. Ikatan pembuluh konsentris, yaitu ikatan yang berbentuk cincin silindris dan tersusun atas xilem yang dikelilingi floem (amfikribal) dan floem dikelilingi xilem (amfivasal).
Semoga membantu dan benar untuk jawabannya. Terima kasih.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh exonearewe dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 24 Jan 22