Apa yang dimaksud dengan choke point dan sebutkan 10 choke

Berikut ini adalah pertanyaan dari halfhuman pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang dimaksud dengan choke point dan sebutkan 10 choke point yang ada di dunia!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dalam strategi militer, titik sempit (choke point) adalah fitur geografis di daratan seperti lembah, defile atau jembatan, atau selat yang mau tidak mau harus dilalui sebuah pasukan untuk mencapai tujuannya, biasanya dengan front yang lebih sempit sehingga mengurangi kemampuan tempur pasukan tersebut

-Selat Hormuz antara Oman dan Iran di mulut Teluk Persia

-Selat Malaka antara Malaysia dan Indonesia

-Terusan Bab-el-Mandeb dari Laut Arab ke Laut Merah (Yaman dan Socotra)

-Terusan Panama dan Jalur Pipa Panama yang menghubungkan Samudra Pasifik dan Atlantik (Honduras Britania)

-Terusan Suez dan Jalur Pipa Sumed yang menghubungkan Laut Merah dengan Laut Mediterania (Mesir)

-Selat Turki/Bosporus yang menghubungkan Laut Hitam (dan minyak dari Laut Kaspia) dengan Mediterania (Turki)

-Selat Gibraltar (Spanyol, Gibraltar, dan Maroko)

-Tanjung Horn (Chili)

-Tanjung Harapan Baik (Afrika Selatan)

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadistiayudia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 03 Jan 22