berikan contoh variabek bebas terikat​

Berikut ini adalah pertanyaan dari tatromanridho pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan contoh variabek bebas terikat​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Variabel Bebas dan Terikat. Ketika kamu sedang membuat judul penelitian, pasti kamu akan menentukan variabel-variabelnya dengan spesifik dan jelas. Variabel penelitian sering diidentikkan dengan penelitian kuantitatif. Sebelumnya, apakah kamu tahu definisi dari variabel penelitian? Lalu, bagaimanakah jenis-jenis variabel penelitian itu?

Nah, kali ini kita akan membahas mengenai variabel-variabel penelitian, khususnya variabel bebas dan terikat. Selain itu, kita juga akan mempelajari pengertian variabel terikat dan bebas, perbedaan, karakteristik, dan contohnya. Supaya jelas dan mudah untuk memahaminya, baca sampai selesai ya!

Pengertian Variabel Penelitian Menurut Para Ahli

Sebelum kita mempelajari mengenai variabel bebas dan variabel terikat, terlebih dahulu kita mempelajari tentang apa yang dimaksud dengan variabel penelitian. Di bawah ini ialah pengertian variabel penelitian menurut para ahli.Bohnstedt (1982)

Variabel penelitian adalah suatu karakteristik dari orang, objek, atau kejadian yang berbeda dalam nilai-nilai yang dijumpai pada orang, objek, atau kejadian itu sendiri.

2. Kerlinger (1973)

Variabel penelitian adalah suatu simbol yang menetapkan angka atau nilai dari suatu hal.Kerlinger (1973)

Variabel penelitian adalah suatu simbol yang menetapkan angka atau nilai dari suatu hal.

3. Fraenkel & Wallen (1993)

Variabel penelitian adalah suatu konsep. Konsep mengenai kata benda yang berarti variasi dalam suatu kelas pada objek (dalam Yusuf, 2014:102-103).

4. Winarsunu (2006)

Variabel penelitian diartikan sebagai suatu konsep yang mempunyai variasi atau keragaman. Sedangkan konsep itu sendiri adalah penggambaran atau abstraksi dari suatu fenomena atau gejala tertentu. Konsep tentang apapun jika memiliki ciri-ciri yang bervariasi atau beragam dapat disebut dengan variabel. Jadi, variabel adalah segala sesuatu yang bervariasi (2006:3-4).

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizkyid91 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Feb 22