Berikut ini adalah pertanyaan dari mutong849 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
KB adalah metode kontrasepsi yang dilakukan bila pasangan ingin menunda kehamilan atau untuk sementara waktu tidak ingin menambah momongan.
Kehamilan akan terjadi bila Anda berhubungan seksual di masa subur. Masa subur ini bisa diperkirakan sekitar hari ke 12 sampai ke 16 dihitung sejak awal haid bulan sebelumnya. Bila berhubungan di masa ini maka kemungkinan untuk terjadinya kehamilan akan lebih besar.
SEMOGA BERMANFAAT
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ArdiiAryaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 24 Aug 21