Pak rudi seorang lurah di kampung rawa sering melihat warganya

Berikut ini adalah pertanyaan dari hermawanangga8976 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Pak rudi seorang lurah di kampung rawa sering melihat warganya membakar sampah di daerah pemukiman sehingga menimbulkan pencemaran udara. saran yang paling tepat untuk diberikan kepada warganya agar tidak terjadi pemcemaran udara adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Saran yang tepat di berikan pak rudi kepada warga nya adalah jangan membakar sampah di daerah pemukiman.Sebaiknya, sampah anorganik yang dapat di perbaiki lagi harus di daur ulang menjadi benda yang bermanfaat sehingga benda tersebut memiliki ekonomis yang tinggi.selain itu, untuk sampah organik dapat di olah menjadi pupuk dan bisa juga di tanam ke dalam tanah (menggantikan pembakaran sampah).Hal ini dapat mengurangi pembakaran sampah di daerah pemukiman yang dapat menimbulkan pencemaran udara di kampung rawa.

semoga membantu

jadikan yang terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rasco88 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 Aug 21