1. Apa perbedaan Panca Yama Brata dengan Panca Nyama Brata

Berikut ini adalah pertanyaan dari fzha9604 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Apa perbedaan Panca Yama Brata dengan Panca Nyama Brata ?2.Selain Susila/ Ethika , Apa lagi yang tergolong kerangka Dasar Agama Hindu ?
Sebutkan dan jelaskan !

3. Apa nama kitab yg menjadi sumber ajaran Panca Yama dan Nyama Brata ?

4. Apa tujuan Ajaran Panca Yama dan Nyama Brata ?

5. Apa saja yg tergolong bagian dari Panca Yama dan Nyama Brata ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Panca Yama Brata adalah tahap pengendalian diri tingkat pertama, yaitu mengendalikan perbuatan pisik.

Panca Nyama Brata adalah tahap pengendalian diri tingkat ke dua yaitu mengendalikan gerak batin

2. Tatwa= filsafat

Upacara = upakara atau persembahan yang berupa banten

3. Kitab Wrhaspati Tattwa, sloka 60-61

4. Mengembangkan sikap Bhakti kepada Tuhan Yang Maha Esa dengan mengendalikan hal hal yang bertentangan dengan Dharma, baik itu melalui pengendalian sikap maupun pengendalian batin

5.Panca Yama Brata

Hal-hal yang termasuk dalam Panca Yama Bratha adalah:

Ahimsa

Brahmacari

Satya

Awyawahara/Awyawaharika

Asteya

Panca Nyama Bratha

Adapun bagian-bagian dari Panca Nyama Bratha ini adalah

Akrodha

Guru Susrusa

Sauca

Aharalaghawa

Apramada

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 Aug 21