Berikut ini adalah pertanyaan dari SiPemulaBrainly pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
2. Sebutkan dan jelaskan pengelompokan planet berdasarkan orbit asteroidnya
3. Sebutkan ciri khas dari 8 planet yang ada di tata surya
4. Sebutkan pengertian dari
a. Asteroid
b. Komet
c. Meteoroid
d. Meteor
e. Meteorit
5.sebutkan 3 macam akibat rotasi bumi
6. Sebutkan 2 macam akibat revolusi bumi
7. Sebutkan macam2 satelit buatan yang ada di bumi
8. Apa akibat dari terjadinya fase2 bulan
9. Buatlah gambar gerhana bulan total beserta keterangannya
10. Gambarlah gerhana matahari total beserta keterangannya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.inti matahari, fotosfer, kromosfer, Korona
2.planet-planet dikelompokkan menjadi dua kelompok yaitu :Planet Dalam (Inner planet) Planet dalam adalah planet-planet yang orbitnya berada di sebelah dalam orbit asteroid.Planet Luar (Outer planet) Planet luar adalah planet-planet yang orbitnya berada di sebelah luar orbit asteroid.
3.planet Merkurius =Planet yang paling dekat dari Matahari.Planet terkecil dalam tata surya.Terdiri dari 70 persen logam dan 30 persen silikat.Berwarna abu-abu.Tidak memiliki satelit dan cincin.Memiliki waktu revolusi tercepat dalam tata surya.
planet Venus =Disebut sebagai Bintang Fajar atau Bintang Senja.Warnanya putih kekuningan dan merupakan planet paling cerah dalam Tata Surya.Memiliki rata-rata suhu tertinggi dalam Tata Surya. Memiliki arah rotasi berkebalikan dari planet yang lainnya.
planet bumi =Planet ketiga terdekat dari Matahari. Satu-satunya planet dengan kehidupan di Tata Surya.Atmosfernya diisi oleh nitrogen dan oksigen yang tidak beracun.Kemiringan ekuatornya 23,4°.Berwarna biru kehijauan.Permukaannya ditutupi oleh 70% air. Memiliki 1 satelit alami.
planet mars = Memiliki suhu sangat dingin.Satu hari di Planet Mars lebih lama dibandingkan di Bumi.Planet Mars pernah memilikiair.Memiliki musim yang miripdengan Bumi
planet Jupiter =Planet terbesar dalam Tata Surya.Terdiri dari 89 persen hidrogendan 10 persen helium.Warnanya berlapis-lapis kombinasi oranye dan putih.Jupiter merupakan planet dengan jumlah satelit alami terbanyakdalam tata surya, yaitu 79 satelit.Mempunyai cincin.
planet Saturnus =Karakteristikfisik. Saturnus merupakan raksasa gas yangsebagian besar terdiri dari hidrogen dan helium. Ia memiliki volume yanglebih besar dari Bumi dengan massa 95 kali massaBumi.Cincin Saturnus. Galileo Galilei adalah orang pertama yang melihat cincin Saturnuspadatahun1610melaluiteleskopnya.Bulan Saturnus.
planet Uranus = mempunyai jarak dengan Matahari sekitar 2,9 miliar kilometer. Waktu rotasinya adalah 17 jam dan waktu revolusinya 84 tahun.Planet berwarna biru.Mempunyai 14 satelit alami.Memiliki cincin.Merupakan planet dengan wakturevolusi terlama dalam tata surya.
planet Neptunus =mempunyai jarak4,4 miliar kilometer darimatahariWaktu rotasinya adalah 16 jam danwakturevolusinya 165 tahun. Planet Neptunus memiliki diameter sekitar 49.224 kilometer. Rata-rata suhuNeptunus adalah -214 derajat celsius.
4.pengertianasteroid=Asteroidkadangdisebut planet minor atau planet kerdil. Ini karena asteroid mirip dengan planet,namun lebih kecil. Dilansir dari situsNASA, asteroid adalah batuan sisa dari pembentukan tata surya 4,6 miliar tahun yang lalu.
pengertian komet =Komet adalah benda langit yang mengelilingi matahari dengan garis edar berbentuk lonjong, parabolis, atau hiperbolis. Istilah "komet" berasal dari bahasa Yunani, kometes yang berarti "rambut panjang". Istilah lainnya adalah bintang berekor yang tidak tidak tepat karena komet sama sekali bukan bintang
pengertian meteorid =Meteorid adalah batu meteor yang berhasil mencapai permukaan Bumi. Disebut juga meteor setelah menembus atmosfer bumitetapibelummencapai permukaanbumi.
pengertian meteor =Meteor adalah penampakan jalur jatuhnya meteoroid ke atmosfer bumi, lazim disebut sebagai bintang jatuh. Penampakan tersebut disebabkan oleh panas yang dihasilkan oleh tekanan ram pada saat meteoroid memasuki atmosfer.
pengertian meteorit = Meteorid adalah batu meteor yang berhasil mencapai permukaan Bumi. Disebut juga meteor setelah menembus atmosferbumitetapibelummencapaipermukaanbumi.
5. akibatnya rotasi bumi adalahTerjadinya siang dan malam. Setiap sisi Bumi yang menghadap ke Matahari, maka akan mengalami siang hari....
• Gerakan semu Matahari....
Adanya perbedaan dan zonasi waktu. ...
Efek Coriolis, merupakan gerak pembelokan arah angin dan arus laut yang menjadi salah satu akibat dari rotasi Bumi.
6. akibat revolusi bumi = 1. Adanya Perbedaan Siang dan Malam. Dengan adanya pergeseran garis edar matahari, mengakibatkan adanya perubahan waktu siang dan malam.
2. Pergantian Musim. Selain perbedaan siang dan malam, revolusi bumi juga menyebabkan terjadinya pergantian musim. 3. Terjadi Gerak Semu Tahunan Matahari.
7. satelit cuaca dan satelit komunikasi
maaf kak ini saja jawabannya nomor 1 - 7
karena kepanjangan kak
Penjelasan:
semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 1234567890790 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 04 Aug 21