Orang denmark, inggris norwegia, dan swedia merupakan bangsa

Berikut ini adalah pertanyaan dari Galih8508 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Orang denmark, inggris norwegia, dan swedia merupakan bangsa

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Orang Denmark, Inggris, Norwegia, dan Swedia merupakan bangsa Eropa.

Penjelasan:

Denmark, Inggris, Norwegia, dan Swedia merupakan negara-negara yang ada di benua Eropa. Oleh karena itu, orang-orang dari negara tersebut termasuk dalam bangsa Eropa.

Ciri-ciri umum bangsa Eropa adalah sebagai berikut:

  • Berkulit putih
  • Berambut pirang, coklat, coklat terang, dan merah
  • Bermata biru, hijau, atau coklat terang
  • Berhidung mancung
  • Postur badan jangkung

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut materi tentang letak geografis benua Eropa yomemimo.com/tugas/1315607

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nilamizzatul dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 29 Jan 22