Buatlah rangkuman bagaimana cara menguji makanan yang mengandung:1. Amillum /

Berikut ini adalah pertanyaan dari trimakasih78 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah rangkuman bagaimana cara menguji makanan yang mengandung:1. Amillum / karbohidrar
2. glukosa
3. Protein
4. lemak

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Bagaimana cara menguji makanan yang mengandung amilum?

Untuk menguji ada tidaknya amilum, dapat dilakukan melalui pengujian dengan menggunakan larutan Iodium/Lugol. Bahan makanan yang mengandung amilum akan menunjukkan perubahan warna biru tua setelah ditetesi larutan lugol.

2. Bagaimanakah cara menguji kandungan suatu bahan makanan apakah mengandung lemak protein maupun glukosa?

Untuk membuktikan suatu makanan mengandung protein, lemak, amilum, dan glukosa dengan menggunakan reagen. Reagen biuret digunakan untuk menguji adanya protein. Reagen sudan III digunakan untuk mengetahui adanya lemak. Reagen lugol digunakan untuk menguji adanya amilum.

3. Bagaimana cara menguji bahan makanan yang mengandung lemak?

Menguji kandungan lemak dapat dilakukan untuk mengetahui sifat, kelarutan, dan jenis lipid dalam suatu bahan. Menguji lemak dalam suatu bahan makanan dapat dilakukan dengan mengoleskan larutan pada kertas. Jika kertas menjadi transparan atau buram, maka bahan yang diuji mengandung lemak.

4. Bagaimana cara menguji bahan makanan yang mengandung lemak

Menguji kandungan lemak dapat dilakukan untuk mengetahui sifat, kelarutan, dan jenis lipid dalam suatu bahan. Menguji lemak dalam suatu bahan makanan dapat dilakukan dengan mengoleskan larutan pada kertas. Jika kertas menjadi transparan atau buram, maka bahan yang diuji mengandung lemak.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh samueliswandono dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Jan 22