Berikut ini adalah pertanyaan dari muhdi456 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
No(1). Pertama-tama air laut menguap akibat pancaran matahari, No(2) kemudian uap uap air tersebut karena penguapan tadi akan membentuk awan yang semakin lama akan membesar dan mengumpul menjadi satu No(3). Awan awan tersebut semakin lama akan bertambah besar dan membuat udara semakin dingin dan karena tidak mampu menampung air terlalu banyak maka turunlah air" tersebut (hujan), No(4). Air air tersebut akan mengalir ke sungai sungai dan kembali ke laut. Prediksi yang akan terjadi jika terjadi pencemaran udara pada siklus akan mempengaruhi siklus air dan bisa menyebabkan terhadinya hujan asam (akibat polusi asap kendaraan dll. )
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Surianivia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 22 Jul 21