14. Baca teks berikut ini!Bioteknologi konvensional memanfaatkan mikroorganisme secara utuh

Berikut ini adalah pertanyaan dari kaylaningrum11 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

14. Baca teks berikut ini!Bioteknologi konvensional memanfaatkan mikroorganisme secara utuh dan tidak bisa
diproduksi dalam jumlah yang sangat besar. Oleh karena itu, meskipun bisa diproduksi secara massal
melalui pabrik, tetapi tidak bisa diproduksi dalam jumlah besar, ya. Selain itu, bioteknologi
konvensional juga dilakukan tanpa adanya fertilisasi, tetapi menggunakan teknik fermentasi
Bioteknologi konvensional sering dipakai dalam kehidupan sehari-hari masyarakat. Pada
pembuatan tempe terjadi proses fermentasi mengubah protein menjadi asam amino sedangka
pembuatan yogurt terjadi fermentasi mengubah laktosa menjadi asam laktat, mikroorganisme yan
digunakan untuk membuat tempe dan yogurt adalah...
A. Rhizopus oryzae dan Lactobacillus bulgaricus
B. Streptococcus thermophillus dan Aspergillus wentii
C. Rhizopus oryzae dan Aspergillus wentii
D. Aspergillus wentii dan Streptococcus thermophillus​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Rhizopus oryzae dan lactobacillus Bulgaricus

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fp8009497 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21