Berikut ini adalah pertanyaan dari tiaravilia122 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
b.Biologi
c.Kimia
d.Astronom
pliss jawab!! kak mohon bantuannya!!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban✍✨
Raya gemar melakukan berbagai eksperimen sederhana mengenai perubahan zat. Terakhir kali, Raya menggunakan cuka, deterjen, dan soda kue untuk membuat simulasi gunung berapi. Bidang ilmu yang mencakup eksperimen yang dilakukan Raya adalah Kimia [Opsi C]
_____
Pembahasan Soal✍✨
Bidang ilmu yang mempelajari dan mendalami proses perubahan zat serta reaksi yang terjadi apabila beberapa zat dicampur adalah bidang ilmu Kimia.
Eksperimen simulasi gunung berapi yang dilakukan oleh Raya menggunakan reaksi dari beberapa zat seperti cuka, deterjen, dan soda kue sebagai bahan eksperimen nya.
Sehingga, kembali lagi dengan penjelasan pada paragraf pertama, dapat kita simpulkan bahwa eksperimen yang dilakukan Raya masuk ke dalam bidang ilmu Kimia.
_____
Details:
- Kelas : 7 SMP
- Mapel : IPA [Umum]
- Bab : 1 -Objek Ilmu Alam Dan Pengamatannya
- Kode Kategorisasi : 7.4.1
- Kata kunci : Kimia, eksperimen, bidang ilmu
| @LittleLions (b'-')b✨ |
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LittleLions dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 04 Sep 21