- Quiz Buang Buang Poin -

Berikut ini adalah pertanyaan dari oknigunawan pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

- Quiz Buang Buang Poin -- CANDA -

- Quiz Biologi -

- Big Poin : 5 Soal = 50 Poin -

| SOAL |

1. Sebutkan usaha yang dapat dilakukan untuk menanggulangi terjadinya pemanasan global-!

2. Sebutkan dampak dampak yang ditimbulkan dari pemanasan global-!

3. Sebutkan gas gas yang menyebabkan efek rumah kaca-!

4. Jelaskan pengertian pemanasan global (global warming)-!

5. Sebutkan beberapa faktor yang menjadi penyebab terjadinya pemanasan global-!

- Rules : Harus Lengkap 1 - 5 -​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban + Penjelasan

1. MENGGUNAKAN TRANSPORTASI UMUM ATAU SEPEDA.

- MINIMALKAN PENGGUNAAN PERALATAN YANG MENGANDUNG CFC.

- MATIKAN PERANGKAT ELEKTRONIK SAAT TAK TERPAKAI.

- HEMAT AIR.

- REUSE.

- REDUCE.

- RECYCLE.

- MENJADI VEGAN.

- DLL

2. Melehnya Es di Kutub.

- Meningkatnya Permukaan Air Laut.

- Terjadinya Gelombang Panas.

- Rusaknya Ekosistem Laut.

- Semakin Sering Terjadinya Banjir.

- Kondisi Kesehatan Tubuh yang Menurun.

- Punahnya Hewan di Bumi.

- Terjadinya Pergeseran Cuaca.

3. Gas rumah kaca yang paling berdampak adalah karbon dioksida, uap air, metana, dan nitrogen dioksida.

4. pemanasan global atau global warming adalah fenomena meningkatnya suhu rata-rata atmosfer, lautan, dan daratan bumi secara menyeluruh.

5. Meningkatnya gas rumah kaca. Gas rumah kaca terjadi karena pembakaran minyak bumi, bahan bakar batu bara serta pembakaran gas alam.

- Polusi udara karena bahan bakar. Bahan bakar mesin dari kendaraan bermotor, mobil, dan kendaraan lainya menghasilkan gas karbodiosida.

- Efek rumah kaca.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Amelia49911 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 Aug 21