by by :)akun bakal dihapuss.➖➖➖➖➖➖➖➖mapel IPA.jelaskan tentang siklus air!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

By by :)

akun bakal dihapuss.
➖➖➖➖➖➖➖➖
mapel IPA.

jelaskan tentang siklus air!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

siklus air atau siklus hidrologi adalah proses perputaran air, prosesnya dimulai dari air laut yang terkena sinar matahari, maka air akan menguap dan uapnya akan berada di awan, lalu ketika awan sudah tidak dapat lagi menampung uap air tersebut, uap akan menjadi air dan akan turun sebagai hujan, tapi awan tidak diam karena awan selalu bergerak tertiup angin, jadi hujan bisa terjadi dimana-mana, dan air hujan tersebut akan kembali lagi ke laut.

Singkatnya:

Siklus air adalah perputaran air secara terus-menerus dari bumi ke atmosfer, lalu kembali ke bumi. Siklus air ini terjadi melalui proses penguapan, pengendapan, dan pengembunan.

>>pemahaman<<

Ada perbedaan antara siklus air dan siklus air tanah yaitu pada siklus air, seluruh air yang turun mengumpul menjadi satu dan mengalir ke laut pada akhirnya. Sedangkan pada siklus air tanah, air yang turun melalui proses masuk dan bergerak ke dalam tanah melalui celah-celah dan pori-pori tanah serta batuan. Dan akhirnya berkumpul dan mengalir ke laut.Proses siklus air dan siklus air tanah melalui tiga tahapan proses, yaitu proses penguapan atau evaporasi, pengendapan atau presipitasi, dan pengembunan atau kondensasi.

Semoga bermanfaat : )

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nazlayanti0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21