bantu jawab ya kawan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari BeforeAfterXD pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bantu jawab ya kawan​
bantu jawab ya kawan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Atmosfer

Istilah Atmosfer berasal dari 2 kata Yunani, yaitu Atmos ( yang berarti uap ) dan Sphaira ( yang berarti lapisan ). Jadi, dapat dikatakan bahwa Atmosfer adalah lapisan bumi yang berupa uap.

Komponen penyusun terbanyak adalah nitogen dan oksigen yang paling dibutuhkan oleh makhluk hidup dalam mempertahankan hidupnya. Salah satu komposisi dari Atmosfer adalah Ozon ( O3 ) yang membentuk suatu lapisan tersendiri yang berfungsi sebagai penyerap radiasi Matahari yang berupa radiasi Ultraviolet.

Litosfer

Istilah Litosfer berasal dari dari bahasa Yunani, yakni Lithos ( yang berarti bebatuan ) dan Sphaira ( yang berarti lapisan ). Jadi, dapat dikatakan bahwa Litosfer adalah lapisan bebatuan.

Hidrosfer

Istilah Hidrosferberasal dari kataHidros ( yang berarti air ) dan Sphaira ( yang berarti lapisan ). Jadi, Hidrosfer merupakan lapisan air yang menyelimuti Bumi.

Semoga Membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ahsiyap21 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 Aug 21