Berikut ini adalah pertanyaan dari christine0817 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Faringitis
Faringitis adalah peradangan pada tenggorokan atau faring. Kondisi ini disebut juga radang tenggorokan, yang ditandai dengan tenggorokan terasa nyeri, gatal, dan sulit menelan. Faringitis umumnya disebabkan oleh infeksi virus.
Cara mengatasinya:
Beberapa perawatan yang bisa Anda lakukan di rumah untuk meringankan gejala radang tenggorokan di antaranya:
-Minum banyak cairan untuk menghindari dehidrasi
-Berkumur dengan air garam hangat
-Menggunakan pelembap udara
-Banyak beristirahat
Penjelasan:
Semoga bermanfaat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Tinggimenara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 30 Jun 21