QuizSebutkan 5 macam hasil samping sayuran! Mapel:Prakarya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rtutik388 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Quiz
Sebutkan 5 macam hasil samping sayuran!

Mapel:Prakarya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

KULIT BAWANG

kulit bawang mengandung quercetin, yakni sebuah senyawa yang dapat membantu menurunkan tekanan darah dan mendukung sistem kekebalan tubuh atau antioksidan yang sangat tinggi.

DAUN DAN BATANG TALAS

umbi talas mempunyai kandungan karbohidrat non beras dan serat yang tinggi.

TANGKAI DAUN HIJAU PADA SAYUR WORTEL

tangkai hijau daun pada wortel mengandung banyak nutrisi yaitu memiliki banyak antioksidan yang baik untuk untuk kesehatan Daun hijau kaya akan kalsium, magnesium, niasin, zat besi, seng, vitamin B, vitamin K, serta antioksidan yang baik untuk kesehatan.

BATANG DAUN DAN BROKOLI

daun brokoli mengandung karotenoid, merupakan sumber vitamin A, yang memiliki sifat mencengah kanker.

KULIT MELINJO

kulit biji melinjo merupakan limbah yang tidak dimanfaatkan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yulisharayulishara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Apr 22