Berikut ini adalah pertanyaan dari shojinachan pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Tidak boleh singkat
No copy paste
Selamat mengerjakan :)
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pengertian nokturnal adalah binatang atau hewan yang beraktivitas dimalam hari dan tidur pada siang hari. Pada umumnya ditengah masyarakat yang masih percaya mitos, mengaitkan hewan hewan nokturnal sebagai hal yang menyeramkan dan mistis.
Aktivitas hewan nokturnal pada malam hari yang utama adalah berburu mencari mangsa untuk dimakan dan pada siang harinya mereka biasanya tidur. Binatang nokturnal pada umumnya memiliki indera pendengaran, penciuman dan penglihatan yang secara khusus tercipta untuk beradaptasi dengan lingkungan di malam hari yang gelap.
Jika binatang yang aktif pada malam hari entah untuk berburu atau mencari makan dan bahkan berkembang biak disebut sebagai binatang nokturnal, maka binatang yang aktif di siang hari disebut sebagai binatang diurnal.
Penjelasan:
Semoga membantu
#belajarlah selalu #
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ellyray01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jul 21