Jelaskan pengertian dari maksud “Terjadinya Kecenderungan Gaya Hidup Hedonis”!

Berikut ini adalah pertanyaan dari DudengLM pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan pengertian dari maksud “Terjadinya Kecenderungan Gaya Hidup Hedonis”!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Gaya hidup Hedonis adalah gaya hidup yang senang menghabiskan kekayaan untuk berhura-hura, dan tidak menggunakan kekayaannya untuk hal-hal yang lebih penting seperti beramal atau untuk membantu orang yang membutuhkan.

Terjadinya kecenderungan gaya hidup hedonis mulai marak terjadi, banyak orang berdiam diri di rumah karena pandemi, untuk menghilangkan penat dan bosan, mereka berbelanja apapun yang mereka inginkan tanpa tahu bahwa mereka sebenarnya memerlukan barang tersebut atau tidak.

semoga membantu dan jadikan jawaban ini yang terbaik ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SalwaArihZahra28 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Dec 21