Bagaimana cara mengatasi radang tenggorokan ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari ReinaldiJD8235 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana cara mengatasi radang tenggorokan ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Gunakan madu

Madu yang dicampur dengan teh atau dikonsumsi lagsung adalah obat rumahan yang umum digunakan untuk mengobati sakit tenggorokan.

Melansir Health Line, sebuah studi menemukan bahwa madu bahkan lebih efektif dalam menjinakkan batuk pada malam hari daripada obat penekan batuk biasa.

Sementara, penelitian lain menunjukkan bahwa madu adalah penyembuh luka yang efektif, yang berarti dapat membantu mempercepat penyembuhan sakit tenggorokan.

2Kumur dengan air garam

Berkumur dengan air garam hangat dapat membantu meredakan sakit tenggorokan dan memecah sekresi.

Terapi ini juga dikenal dapat bermanfaat untuk membantu membunuh bakteri di tenggorokan.

Cara mengobati sakit tenggorokan dengan air garam cukup mudah.

Mulanya, buatlah larutan air asin dengan setengah sendok teh garam dalam segelas penuh air hangat

Berkumurlah dengan air garam tersebut untuk membantu mengurangi pembengkakan dan menjaga kebersihan tenggorokan. Ini

Berkumur dengan air garam perlu dilakukan setiap tiga jam sekali atau lebih untuk mendapatkan hasil pengobatan yang maksimal.

Penjelasan:

Maaf Kalo Salah,Semoga Membantu Dan Bermanfaat :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh annastasyakirani824 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 25 Jul 21