Perhatikan pernyatan berikut. (1) Tidak ada dua individu yang identik karena

Berikut ini adalah pertanyaan dari padly9589 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan pernyatan berikut.(1) Tidak ada dua individu yang identik karena adanya variasi.
(2) Setiap populasi cenderung bertambah banyak karena mampu berkembang biak.
(3) Untuk berkembang biak diperlukan makanan dan ruangan yang cukup.
(4) Populasi dapat bertambah terus-menerus tanpa batas.
(5) Kepunahan suatu spesies akan digantikan oleh spesies yang baru.
Pokok-pokok pikiran yang mendasari teori Darwin ditunjukkan oleh pernyataan nomor . . . .
a. (1), (2), dan (3)
b, (1), (3), dan (5)
c. (1), (4), dan (b)
d. (2) dan (4)
e. (2) dan (5)

Jawaban dan Penjelasan

Pertanyaan diatas belum terjawab

Last Update: Wed, 24 Aug 22