Berikut ini adalah pertanyaan dari nurasih768 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
3. Di negara luar Asia Tenggara ikan gurame dipelihara untuk di jadikan
4. Pemijahan ikan mas menggunakan .... 5. Ikan bandeng merupakan jenis ikan
6. Lebar kolam pembenihan ikan konsumsi disesuaikan dengan ....
7. Bak fiberglass terbuat dari ....
8. Berbagai upaya untuk memperkenalkan hasil budi daya pembenihan ikan pada masyarakat luas disebut ....
9. Pergantian air di dalam budi daya ikan lele dilakukan setiap ....
10. Nama Latin dari ikan kakap putih yaitu ....
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. ikam mas, karena daya tahan yang tinggi terhadap serangan virus KHV dan bakteri Aeromonas Hydrophyla, serta pertumbuhan yang cepat.
2. umur 24 bulan biasanya memiliki berat 0,3 kilogram per ekor. Pada ukuran ini ikan gurame sudah bisa di jual dan di konsumsi
5. Ikan Bandeng (Chanos chanos) termasuk dalam famili Chanidae (Milk Fish) yaitu jenis ikan yang mempunyai bentuk memanjang, padat, pipih (compress) dan oval. Memiliki tubuh yang panjang, ramping, padat, pipih, dan oval.
ikan bandeng dikenal sebagai ikan air payau. Budidaya pun selama ini berlangsung di wilayah pesisir pantai. Namun berkat hasil rekayasa genetika, kini ikan bandeng bisa hidup dan dibudidayakan di air tawar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ritasalsabillaa02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Feb 22