1. Jelaskan tentang pencarian identitas diri pada masa pubertas!2.apa akibat

Berikut ini adalah pertanyaan dari salsabila0011 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Jelaskan tentang pencarian identitas diri pada masa pubertas!2.apa akibat jika kita malas berolahraga!
3.jelaskan tanda tanda kondisi emosi atau psikologi masa pubertas!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Pencarian identitas diri pasa masa pubertas

Masa pubertas dimulai pada masa remaja. Masa remaja merupakan transisi dari masa kanak kanak ke masa dewasa. Dimana banyak remaja yg mulai berfikir tentang masa depan. Biasanya remaja menaruh kepercayaan pada mentor (guru) atau orang yg dicintainya. Dikarenakan pd masa ini remaja mengalami intimasi yg dilandaskan pd komitmen, pengorbanan dan kompromi. Untuk itu pada masa remaja ini perlu bimbingan seseorang untuk menuntun dan membantu mereka dalam membentuk identitas diri. Sehingga remaja tidak kehilangan arah terhadap identitas mereka.

2. akibat malas berolahraga

  • tulang dan persendian mudah cedera
  • otot mudah terasa kaku
  • meningkatkan berat badan
  • tubuh menjadi loyo dan mudah lelah
  • kualitas tidur menurun
  • rentan sakit
  • mudah stress dan depresi
  • tenaga dan kekuatan tubuh berkurang
  • fungsi organ tubuh menurun
  • nafsu makan memburuk bahkan tidak terkontrol
  • kalori yg menumpuk menjadi lemak

3. tanda tanda kondisi emosi atau psikologi masa pubertas

  • mudah merasa bosan
  • perasaan lebih sensitif atau mudah tersinggung
  • perubahan suasana hati
  • merasa canggung dan bingung akibat perubahan tubuh yg terlalu pesat
  • krisis identitas
  • ingin diterima oleh teman sebanyanya
  • emosi meningkat
  • mulai tertarik pada lawan jenis
  • lebih mandiri dan bertanggung jawab pd diri sendiri

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Jofia11 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 May 22