Sebutkan lima contoh perubahan fisik pada laki-laki Setelah mengalami pubertas​

Berikut ini adalah pertanyaan dari dheafitriani683 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan lima contoh perubahan fisik pada laki-laki Setelah mengalami pubertas​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) Laki" biasanya dalam usia SD bisa lebih pendek dari wanita tetapi setelah mengalami pubertas biasanya laki" dapat menjadi lebih tinggi dan berat badan juga bisa naik.

2) Kulit dapat mulai berjerawat.

3) Suara menjadi lebih rendah.

4) Dapat menumbuhkan kumis.

5) Dada menjadi lebih bidang.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cerissa1406047 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 May 22