Kemampuan berpindah suatu individu beragam dalam suatu populasi sehingg penyebarannya

Berikut ini adalah pertanyaan dari onmaofmoanosn pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kemampuan berpindah suatu individu beragam dalam suatu populasi sehingg penyebarannya juga beragam. Beberapa individu mungkin menyebar ke tempat yang sedikit lebih jauh, bahkan sangat jauh dari tempat lahirnya. Sebagian dari mereka yang berpindah jauh mungkin tidak akan berhasil, karena tidak bisa menyesuaikan diri secara optimal terhadap lingkungan baru mereka, namun ada juga yang dapat mendirikan populasi mereka di tempat yang baru. Kemampuan suatu individu untuk mendirikan suatu populasi pada peristiwa tersebut ialah....A. Aliran gen
B. Fouder population (populasi pendiri)
C. Hanyutan genetik
D. Seleksi alam
E. Seleksi Direksional

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Fouder population (populasi pendiri)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh herawatierna599 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22