dan minuman bersoda 13. Perhatikan gambar brikut! 13 Apabila bagian

Berikut ini adalah pertanyaan dari yantsyi4a82 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

dan minuman bersoda 13. Perhatikan gambar brikut! 13 Apabila bagian nomor 4 ditekan maka yang akan terjadi adalah .... A darah kotor akan mengalir ke seluruh tubuh kemudian darah kotor masuk ke serambi kanan dan dialirkan ke bilik kanan B. darah bersih akan mengalir ke seluruh tubuh kemudian darah kotor masuk ke serambi kanan dan dialirkan ke bilik kanan C. darah kotor akan masuk ke paru-paru kemudian darah bersih akan masuk ke serambi kanan dan dialirkan ke bilik kiri D. darah kotor akan masuk ke paru-paru kemudian darah bersih masuk ke serambi kanan dan dialirkan ke bilik kanan =C= 20 Siap Uji ASPD SD/MI IPA​
dan minuman bersoda 13. Perhatikan gambar brikut! 13 Apabila bagian nomor 4 ditekan maka yang akan terjadi adalah .... A darah kotor akan mengalir ke seluruh tubuh kemudian darah kotor masuk ke serambi kanan dan dialirkan ke bilik kanan B. darah bersih akan mengalir ke seluruh tubuh kemudian darah kotor masuk ke serambi kanan dan dialirkan ke bilik kanan C. darah kotor akan masuk ke paru-paru kemudian darah bersih akan masuk ke serambi kanan dan dialirkan ke bilik kiri D. darah kotor akan masuk ke paru-paru kemudian darah bersih masuk ke serambi kanan dan dialirkan ke bilik kanan =C= 20 Siap Uji ASPD SD/MI IPA​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada percobaan diatas, jika nomor 4 ditekan, maka:

B.  darah bersih akan mengalir ke seluruh tubuh kemudian darah kotor masuk ke serambi kanan dan dialirkan ke bilik kanan

Penjelasan:

Sistem peredaran darahmanusia terdiri darijantung, pembuluh darah dan darah. Fungsi jantung adalah memompa darah ke seluruh tubuh, sedangkan pembuluh darah berfungsi dalam mengalirkan darah dari jantung ke seluruh tubuh. Didalam jantung terdapat katup bagian kanan dan kiri yang berfungsi sebagai alat pemisah darah yang mengandung oksigen dengan darah yang mengandung karbondioksida agar tidak sampai tercampur. Sistem perdaran darah manusia termasuk dalam sistem peredaran tertutup, dimana darah mengalir didalam pembuluh darah. Disisi lain sistem peredaran darah manusia disebut juga sebagai sistem peredaran ganda, karena darah mengalir melewati jantung 2 kali. Proses peredaran darah ganda tersebut, terdiri dari:

  • Sistem peredaran darah besar

      Pada proses ini, darah yang kaya akan oksigen (O_{2}) mengalir dari bilik (ventrikel) kiri jantung dan dialirkan ke seluruh tubuh (kecuali paru-paru) melalui arteri besar (aorta). Lalu terjadi pertukaran darah, dimana darah yang mengandung oksigen akan diserap oleh seluruh tubuh dalam membantu proses kerja sistem semua organ, setelah selesai darah tersebut akan menghasilkan karbondioksida  (CO_{2})  . Darah yang kaya karbondioksida akan kembali menuju jantung melalui pembuluh vena (pembuluh balik) melalui serambi  kanan.

Untuk lebih jelasnya, berikut skema dari proses peredaran darah besar:

Bilik kiri -> darah kaya O_{2}  -> arteri besar (aorta) -> seluruh tubuh -> darah kaya CO_{2}  -> vena -> serambi kanan

  • Sistem peredaran darah kecil

       Pada proses ini, darah akan mengalir dari bilik (ventrikel) kanan menuju paru-paru melalui arteri pulmonalis, di dalam paru-paru terjadi pertukaran darah dimana paru-paru akan menyaring darah kotor yang banyak mengandung karbondioksida (CO_{2}) menjadi darah bersih yang banyak mengandung oksigen (O_{2}) . Setelah itu, darah yang kaya akan oksigen akan kembali ke serambi (arteri) kiri melalui vena pulmonalis.

Untuk lebih jelasnya, berikut skema dari proses peredaran darah kecil:

Bilik kanan -> darah kaya CO_{2} -> arteri pulmonalis -> paru-paru -> darah kaya O_{2} -> vena pulmonalis -> serambi kiri

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang sistem peredaran darah manusia pada

yomemimo.com/tugas/1746471

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AndikPujianto dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 03 May 22