Jelaskan makna istilah istilah berikut.a. genb. genotipec. fenotiped. resesipe. intermedietf.

Berikut ini adalah pertanyaan dari muhammadkhairullahte pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan makna istilah istilah berikut.a. gen
b. genotipe
c. fenotipe
d. resesip
e. intermediet
f. homozigot
g. heterozigot
h. Alel​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.Gen adalah unit pewarisan sifat bagi organisme hidup. Bentuk fisiknya adalah urutan DNA yang

menyandi suatu protein, polipeptida, atau

seuntai RNA yang memiliki fungsi bagi

organisme yang memilikinya

B.Genotipe adalah istilah yang dipakai untuk menyatakan keadaan genetik dari suatu individu atau sekumpulan individu populasi

C.Fenotipe adalah suatu karakteristik (baik struktural, biokimiawi, fisiologis, dan

perilaku) yang dapat diamati dari suatu

organisme yang diatur oleh genotipe dan lingkungan serta interaksi keduanya.Pengertian fenotipe mencakup berbagai

tingkat dalam ekspresi gen dari suatu

organisme.

D.Resesif adalah gen yang lemah yang tidak

dapat menunjukan sifat yang dibawahnya jika berpasangan dengan alela yang bersifat dominan ataupun normal. Gen resesif hanya bisa menunjukan sifat yang di bawanya jika berpasangan dengan gen

E.intermediat adalah molukel yang tidak stabil dengan paruh waktu yang sangat pendek dalam reaksi kimiawi

F. homozigot adalah terjadi ketika individu memiliki kromosom dengan alel yang sama atau identik untuk disetiap lokus gen gennya

G.heterozigot adalah terjadi ketika individu memiliki alel yang berbeda pada suatu lokus untuk setiap kromosomnya

H.alel: gen yang memiliki lokus yang sama, tetapi memiliki sifat bervariasi yang disebabkan mutasi pada gen asli

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gsuahvjsbsbka dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 May 22