apa itu padi dan manfaat padi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari AvaraFauziyahYumna pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Dasar

Apa itu padi dan manfaat padi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pengertian padi

Padi merupakan tanaman yang tergolong rumput-rumputan, Tanaman terdiri atas akar, Batang dan daun. Sebelum menghasilkan buah tanaman ini akan memasuki fase pertumbuhan vegetatif, Yaitu pertumbuhan akar, Batang dan daun. Setelah fase tersebut, Barulah padi menjalani pertumbuhan generatif yang dimulai dari fase primordia bunga, Fase penyerbukan buah, Fase pengisian buah dan terakhir fase pematangan buah.

Manfaat padi

  • Sebagai bahan pokok makanan
  • Sumber Protein
  • Menguatkan Tulang dan Gigi
  • Meringankan Sembelit
  • Melindungi Kesehatan Jantung
  • Mendetoksifikasi Tubuh
  • Sebagai bahan pembuat tepung
  • Sebagai bahan Pembuat ketan

Penjelasan

Semoga membantu dan bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh KalaAmara dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 May 22