Berikut ini adalah pertanyaan dari UmKiJoon pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jaringan Kolenkim merupakan jaringan penyokong atau penguat pada organ tubuh tumbuhan muda dan tanaman herbal. Kolenkim merupakan sel hidup dan sifatnya mirip parenkim.
pertanyaannya adalah:
Jaringan apa yang mirip dengan jaringan Kolenkim??
Jaringan Sklerenkim merupakan jaringan penguat yang terdiri atas sel mati. Dinding sel sklerenkim sangat kuat, tebal, dan mengandung lignin
pertanyaannya adalah:
Jaringan apa yang memiliki Dinding sel yangsangat kuat, tebal, dan mengandung lignin??
kalau kalian baca ini akan mudah
selamat mengerjakan :))
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Jaringan Parenkim
2. Jaringan Sklerenkim
Penjelasan:
1.Merupakan jaringan yang terbentuk dari meristem dasar dan memiliki bentuk serta fungsi yang bervariasi. Fungsi Jaringan Parenkim diantaranya terkait erat dengan sel epidermis permukaan yang berkontribusi besar terhadap penetrasi dan penyerapan cahaya serta mengatur pertukaran gas. Dinding permeabel memungkinkan pengangkutan molekul kecil antara sel dan sitoplasma sel.
2.Dinding sel sklerenkim sangat kuat, tebal, dan banyak mengandung lignin.
Cat:
No liat buku.
No Liat Mbah Gugel.
Saya tau karena baru belajar kemarin.
Thanks Poinnya.
$__$
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh werther777 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 11 May 22