hmmm ada yang tau seberapa jauh kecoak bisa mendeteksi rasa

Berikut ini adalah pertanyaan dari KometMinor pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hmmm ada yang tau seberapa jauh kecoak bisa mendeteksi rasa takut manusia?jika tidak tahu tidak usah menjawab!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sebuah penelitian yang dilakukan oleh Case Western Reserve University, Cleveland, Amerika Serikat, menyebutkan bahwa kecoak mempunyai radar yang dapat menangkap rasa takut dari manusia di dekatnya. Semakin kamu takut, hewan ini jusru akan semakin memburumu. Hal ini disebabkan karena kecoak memiliki saraf dan sistem motorik yang baik.

Sebaliknya, hewan yang mirip buah kurma ini tidak akan menganggu kamu jika kamu tenang. Penelitian tersebut sebenarnya memberikan tips bagi kamu agar tetap santai. Karena ketika kamu rileks, hewan ini tidak akan menganggapmu sebagai ancaman dan akan cenderung mengabaikan dirimu. Ingat, kecoa tidak akan berubah menjadi mode terbang jika kamu anteng-anteng saja, kok.

Radar kecoa ini memang bikin was-was sih untuk banyak orang, khususnya bagi para penderita kastaridaphobia. Namun yang perlu diingat adalah sebenarnya hewan ini sangat takut pada manusia. Dia tidak akan mencoba menyerangmu jika tidak merasa jiwanya terancam.

Sc : winnetnews .com

Semoga membantu :)
#sama sama belajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh JohanTilawa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 07 Aug 22