yang merupakan fungsi dari neuron sensoris pada lengkung reflex adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari MeylindaPV4200 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Yang merupakan fungsi dari neuron sensoris pada lengkung reflex adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Fungsi neuron sensorisatauaferenpada lengkung refleks adalah sebagai media yang berperan untuk menyampaikanimplus ke sumsum tulang belakang.

Pembahasan:

Neuron sensorisatau biasa disebutaferen adalah sel saraf yang berfungsi untuk menghantarkan implus dari reseptor atau alat indera menuju ke otak atau ke sumsum tulang belakang.

Perbedaan antara neuron sensoris dan neuron motorik adalah pada tujuan implus yang dikirimkan. Jika neuron sensoris mengirimkan implus dari indra ke otak dan sumsum tulang belakang, maka neuron motorik kebalikannya yaitu mengirimkan implus dari saraf pusat menuju alat-alat tubuh. Sebagai penghubung antara neuron motorik dan sensorik yaitu neuron asosiasi. Neuron asosiasi ini terdiri dari dua macam yaitu neuron konektor dan neuron ajustor.

Pelajari lebih lanjut :

Pelajari lebih lanjut materi tentang neuron sensorik atau aferen, pada :

yomemimo.com/tugas/2539669

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 06 Aug 22