Tradisi untuk menyatukan umat Islam oada dinasti ayyubiyah

Berikut ini adalah pertanyaan dari ajengngayomi32 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tradisi untuk menyatukan umat Islam oada dinasti ayyubiyah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tradisi untuk menyatukan umat Islam pada Dinasti Ayyubiyah (567 - 622 H) yang dipimpin oleh Sultan Salahuddin Al-Ayyubi adalah Peringatan Maulid Nabi.

Penjelasan:

Maulid Nabi adalah tradisi yang dijalankan untuk memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad SAW. Maulid Nabi dilaksanakan pada tanggal 12 Rabiul Awal dalam kalender Hijriyah. Maulid Nabi memiliki tujuan sebagai pengingat, memuliakan, menghayati atas kelahiran Rasulullah SAW.

Sejatinya, terdapat beragam versi mengenai pencetus peringatan kelahiran Nabi Muhammad. Ada yang berpendapat bahwa Maulid Nabi dilakukan pertama kali oleh Dinasti Fathimiyah. Sebagiannya mempercayai bahwa Salahuddin Al-Ayyubi yang mencetus Maulid Nabi ini.

Sultan Salahuddin Al-Ayyubi (567-622 H) sebagai pempimpin Dinasti Ayyubiah melaksanakan Maulid Nabisebagaitujuan untuk menyemangati kaum muslimin yang sedang berjihad dan beliau memanfaatkan peringatan Maulid Nabi untuk menyatukan umat islam agar mengingat jejak sejarah Rasulullah SAW.

Pelajari Lebih Lanjut:

Pelajari lebih lanjut mengenai Maulid Nabi pada yomemimo.com/tugas/8840439

Pelajari lebih lanjut mengenai Salahuddin Al-Ayyubbi pada yomemimo.com/tugas/9741562

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 03 Jul 22