Perhatikan gambar sistem reproduksi wanita berikut ini. Fungsi organ Nomor

Berikut ini adalah pertanyaan dari niaamelia89 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perhatikan gambar sistem reproduksi wanita berikut ini. Fungsi organ Nomor 1 dan 7 berturut-turut adalah..... 9 8 5 6 * 4 points 2 3​
Perhatikan gambar sistem reproduksi wanita berikut ini. Fungsi organ Nomor 1 dan 7 berturut-turut adalah..... 9 8 5 6 * 4 points 2 3​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bagian-bagian organ reproduksi pada wanita:

  1. Ovarium: berfungsi sebagai penghasil ovum.
  2. Corpus luteum: berfungsi menghasilkan hormon progesteron.
  3. Folikel: berfungsi memberi makan dan melindungi sel telur.
  4. Tuba fallopii/Oviduk: berfungsi sebagai tempat fertilisasi.
  5. Dinding uterus: berfungsi sebagai tempat pertumbuhan dan perkembangan janin.
  6. Endometrium: berfungsi sebagai tempat menempelnya sel janin.
  7. Vagina: berfungsi sebagai tempat kopulasi.
  8. Serviks: berfungsi sebagai produksi lendir dan mukus.
  9. Uterus: berfungsi sebagai tempat pertumbuhan dan perkembangan janin.

Pembahasan

Reproduksi adalah salah satu ciri organisme yang memperbanyak keturunan. Tujuan reproduksi adalah untuk menghasilkan keturunan, dan dalam kasus manusia, untuk menghasilkan generasi berikutnya.

Manusia, hewan dan tumbuhan yang telah mencapai kematangan berkembang biak dan menghasilkan keturunan. Anak mewarisi sifat biologis dari orang tuanya. Oleh karena itu, anak-anak bertanggung jawab untuk melanjutkan kehidupan organisme tertentu. Ketika organisme tidak dapat lagi bereproduksi, spesies ini terancam punah.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang bagian organ reproduksi wanita yomemimo.com/tugas/25638002

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikarikayah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 11 Jan 23