Jika proses gerak yang diatur oleh sistem saraf disadari, impuls

Berikut ini adalah pertanyaan dari marpaung9457 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jika proses gerak yang diatur oleh sistem saraf disadari, impuls akan menempuh jalan melalui

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

●SISTEM REGULASI●

Mekanisme pergerakan yang disadari oleh sistem saraf pusat disebut dengan gerak sadar. Gerak sadar adalah keadaan dimana impuls yang dibawa neuron sensorik sampai dan diolah di otak (sebagai sistem saraf pusatnya).

Maka berdasarkan penjelasan di atas, pada gerak sadar, impuls akan menmpuh jalan melalui Otak.

Adapun mekanisme gerak sadar adalah sebagai berikut :

Reseptor -> Saraf sensorik -> Otak -> Saraf motorik -> Efektor.

====================================

•Mapel : Biologi

•Kelas : XII

•Kategori : Sistem Regulasi

•Sub Kategori : Sistem Saraf

•Kata Kunci : Gerak, Impuls

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Sep 22