Berikut ini adalah pertanyaan dari intanparamestia pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kata kunci :
Sel T, sel B
Pembahasan :
Sel T dan sel B merupakan jenis sel pada sistem pertahanan spesifik.
Sistem pertahanan spesifik dilakukan oleh leukosit jenis limfosit.
Pada awalnya semua limfosit serupa, yaitu berasal dari sel induk pluripoten di sumsum merah tulang atau hati pada janin yg sedang berkembang. tetapi kemudian berkembang menjadi sel T atau sel B, tergantung tempat perkembangannya.
bila limfosit dari sumsum merah pindah ke timus, maka limfosit akan berkembang menjadi sel T.
bila limfosit dari sumum merah tidak pindah ke timus, maka limfosit akan berkembang menjadi sel B.
Peran sel T => berperan dalam sistem pertahanan selular, yaitu sistem pertahanan spesifik yang melibatkan sel pengancur antibodi seperti sel mast, dan makrofag.
Peran sel B => berperan dalam sistem pertahanan humoral, yaitu sistem pertahanan spesifik yang melibatkan peran antibodi pada prosesnya.
==========================================================
Kelas : XI
Mapel : Biologi
Kategori : Sistem pertahanan tubuh
Sub kategori : Sistem pertahanan spesifik
Kata kunci : Sel T, sel B
Kode soal : 4
Kode kategorisasi : 11. 4. 10 (sistem imun)
==========================================================
#backtoschoolcampaign
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 07 Sep 15