Berikut ini adalah pertanyaan dari niconathan177 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
answer:
- Asplenium Crissie Amy - Bird's Nest Fern merupakan spesies pakis epifit dalam keluarga Aspleniaceae, asli tropis tenggara Indonesia, Asia, Australia timur, Hawaii, Polinesia, Pulau Christmas, India, dan Afrika timur. Hal ini dikenal dengan nama umum pakis sarang burung, nama yang dimiliki oleh beberapa asplenium lain atau hanya pakis sarang Burung.
- elkhorn fern adalah sebuah spesies tanaman yang digantung dan memiliki beberapa macam batang
contohnya:
Tanaman tanduk rusa merupakan salah satu jenis tanaman paku-pakuan yang hidup dengan cara menempel pada tanaman lain. Tanaman sejenis pakis ini memerlukan intensitas cahaya yang sedang dan tempat yang teduh. Tanaman gantung atau tempel ini sangat cocok di tanam di pohon kayu maupun lembaran pakis kering.
- Adiantum trapeziforme adalah sejenis tanaman hias dari kelompok paku-pakuan. Tanaman ini biasa juga disebut suplir kedondong oleh para pedagang tanaman hias karena bentuk dan susunan daunnya yang mirip susunan daun tanaman kedondong. Kultivar yang lain dinamakan suplir belimbing karena susunan daunnya mirip belimbing.
explanation:
thank you very much and hopefully useful in your happiness
biology subject:
- mapel: biologi
- kelas: Xll
- tentang:
- elkhorn fern, birdnest fern, Adiantum trapeziforme
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mustofaahmadahmad465 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 08 Feb 23