Berikut ini adalah pertanyaan dari andhikazonk1346 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pendahuluan
Ekosistem merupakan suatu bentuk interaksi yang terjalin antara makhluk hidup dan makhluk yang tidak hidup. Komponen penyusun ekosistem di bagi menjadi 2 yaitu :
- Komponen Biotik
- Komponen Abiotik
Komponen biotik adalah suatu komponen penyusun ekosistem yang terdiri dari segala makhluk hidup. Contoh komponen biotik adalah hewan dan tumbuhan.
Komponen abiotik adalah suatu komponen penyusun ekosistem yang terdiri dari segala makhluk yang tidak hidup. Contoh komponen abiotik adalah tanah, air, sinar matahari, dan udara.
Pembahasan
Komponen biotik tergantung pada komponen abiotik karena komponen abiotik adalah sumber kehidupan komponen biotik. Komponen abiotik memiliki banyak manfaat bagi komponen biotik. Contohnya :
- Tanah sebagai tempat hidup komponen biotik.
- Udara sebagai sumber kehidupan komponen biotik (komponen biotik tidak dapat hidup tanpa udara).
- Sinar matahari membantu proses fotosintesis pada tumbuhan.
- Air sebagai tempat hidup beberapa hewan dan tumbuhan juga sebagai pemenuh kebutuhan minum bagi hewan dan tumbuhan.
Kesimpulan
Jadi, komponen biotik tergantung pada komponen abiotik karena komponen abiotik merupakan sumber kehidupan bagi komponen biotik, atau dengan kata lain komponen biotik tidak dapat hidup tanpa komponen abiotik.
________________________________
Pelajari Lebih Lanjut
1. Apa itu ekosistem?
2. Apa itu komponen biotik dan abiotik?
3. Interaksi antara komponen biotik dan abiotik
Detail Jawaban
- Kelas: 7
- Mapel: Biologi
- Kode Mapel: 4
- Bab: 8 - Interaksi antara makhluk hidup dengan lingkungannya
- Kode kategorisasi: 7.4.8
- Kata kunci: Ekosistem, komponen, biotik, abiotik
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kucinghitam96 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 10 Jul 22