Berikut ini adalah pertanyaan dari daisyvr pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
variabel kontrol Cabe dan tomat?
Variabel terikat cabe dan tomat?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Variabel bebas adalah variabel yang mempengaruhi variabel terikat dengan sengaja dibuat berbeda. Variabel terikat adalah variabel yang dipengaruhi oleh variabel bebas atau singkatnya adalah variabel yang tengah di observasi. Sedangkan variabel kontrol adalah variabel yang dibuat sama untuk semua perlakuan. Berdasarkan keterangan pada soal, jenis variabel penelitiannya adalah sebagai berikut.
Variabel bebas: tanaman tomat, cabe, dan bawang
Variabel terikat: kecepatan tumbuh
Variabel kontrol: media tanam, frekuensi penyiraman, jenis pupuk
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh stphnsitumorang dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 17 Dec 22