Jelaskan definisi genetika dan genetika sel

Berikut ini adalah pertanyaan dari hilmimubarocknr pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan definisi genetika dan genetika sel

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Genetika (kata serapan dari bahasa Belandagenetica, adaptasi dari bahasa Inggrisgenetics, dibentuk dari kata bahasa Yunani: γέννω, genno yang berarti "melahirkan") adalah cabang biologi yang mempelajari pewarisan sifat pada organismemaupun suborganisme (seperti virus dan prion). Secara singkat dapat juga dikatakan bahwa genetika adalah ilmu tentanggen dan segala aspeknya. Istilah "genetika" diperkenalkan oleh William Bateson pada suatu surat pribadi kepada Adam Chadwick dan ia menggunakannya pada Konferensi Internasional tentang Genetika ke-3 pada tahun 1906

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ebhy24 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Oct 15