jelaskan faktor-faktor yang memengaruhi proses fotosintesis yang berhubungan dengan struktur

Berikut ini adalah pertanyaan dari fettytirtayanti99 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan faktor-faktor yang memengaruhi proses fotosintesis yang berhubungan dengan struktur daun!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

cahaya, suhu, kadar CO2 diudara

Penjelasan:

cahaya, paling penting sih ini dari namanya aja dah ketebak foto-sintesis berarti make cahaya perubahannya, jika cahayanya terganggu seperti jika langit gelap, kabut asap, hujan, akan sulit terjadinya fotosintesis, Apalagi kalau malam kan gak ada gak ada fotosintesis.

Suhu, suhu juga penting kalau panas bet ga bagus, kalau dingin juga ga bagus, jadi yang biasa² aja 34-36°

CO2, kalau gak ada CO2 gk bisa terjadi fotosintesis, krn apa yang mau di fotosintesiskan kalau gak ada CO2, kan nantinya CO2 ini akan diubah menjadi oksigen.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RAYKALAROSA dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22