Berikut ini adalah pertanyaan dari devinagin2814 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2. Apakah lingkungan berguna bagi manusia? mengapa?
3.Apakah keuntungan yang diperoleh manusia jika menjaga lingkungan?
4. Apakah akibatnya jika manusia tidak menjaga lingkungan?
no engasal
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Fakta yang kita dapatkan dari gambar tersebut adalah bahwa alam merupakan bagian dari kehidupan kita, manusia membutuhkan mereka sebagai keberlanjutan kehidupan di Bumi. Maka dari itu alam perlu di jaga dengan baik.
2. Ya, karena alam merupakan sumber kekayaan paling utama, terutama dari segi makanan ( contoh : buah, sayuran ), lalu dari segi pembangunan ( contoh : kayu, bambu ). Tanpa semua itu kita tidak bisa bertahan hidup.
3. Keuntungannya adalah sumber cadangan makanan dan lain2nya masih cukup untuk generasi ke depan, sehingga mereka bisa menikmati keindahan alam yang lestari.
Lalu bisa sebagai sumber paru2 dunia, karena semakin banyaknya pepohonan akan semakin bagus dalam menyerap CO2 dan banyak menghasilkan O2.
4. Akan menyebabkan kelangkaan sumber daya alam, kerusakan ekosistem, global warning ( pemanasan global ), banyak bencana alam ( contoh : banjir, longsor ).
Penjelasan:
Semoga membantu ;)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gerarduskevin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 03 Jul 22