tulislah 3 cara adaptasi bunglon terhadap lingkungan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zulvayeni904 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tulislah 3 cara adaptasi bunglon terhadap lingkungan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

cara adaptasi bunglon terhadaplingkungan

1. dengan melakukan mimikri (mengubah-ubah warna kulitnya) sesuai dengan lingkungan/tempat hinggapnya.

2. mempunyai Mata ygMampu Berputar Hampir 360Derajat.

Kemampuan matanya itu membuatnya dapat mengawasi daerah sekelilingnya tanpa harus bergerak.

3. Membuat Lidah mjd Sangat Panjang

untuk menangkap serangga yang mendekat dengan cepat.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ramadhania561 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Nov 22