Berikut ini adalah pertanyaan dari rasyidridhoar4195 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
a. Lemak
b. Serat
c. Karbohidrat
d. Protein
e. Vitamin
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Alergi makanan dapat muncul karena sistem imunitastubuh menganggap bahwazat makanan yang dikonsumsi berlebihanatauberbahaya bagi tubuh. Zat yang biasanya menyebabkan alergi makanan yaitu D. Protein
Pembahasan
Alergi makanan dapat muncul karena sistem imunitastubuh menganggap bahwazat makanan yang dikonsumsi berlebihanatauberbahaya bagi tubuh, sehingga secara otomatis tubuh akan memproduksi antibodi yang akan mengidentifikasi dan menghancurkan kuman seperti bakteri atau virus penyebab penyakit untuk melindungi tubuh. Antibodi Immunoglobulin E (IgE) menganggap zat makanan (protein) sebagai ancaman.
Proses terjadinya alergi yaitu, saat IgE pun bergerak menuju sel-sel untuk melepas beberapa bahan kimia, salah satunya adalah histamin. Histamin tersebut merupakan penyebab besar timbulnya alergi karena menyebabkan pembuluh darah mengembang sehingga membuat kulit di sekitarnya lebih merah dan membengkak, kemudian diikuti dengan gatal karena mempengaruhi saraf kulit. Pada proses yang lebih lama akan muncul gangguan pada saluran pencernaan seperti muntah, kembung, dan diare.
Zat makananyang menyebabkanalergidisebutalergen. Pada kebanyakan kasus, zat makanan yang kebanyakan menjadi penyebab alergi adalah protein. Contoh makanan mengandung protein yang menyebabkan alergi adalah produk susu, daging, kacang-kacangan, seafood dll.
Alergi tersebut dapat diatasi dengan mengkonsumsi obat anti alergen, contohnya antihistamin, kortikosteroid, dekongestan, mast cell (sel mast) stabilizer, obat anti diare.
Berdasarkan pertanyaan diatas, disimpulkan bahwa zat yang biasanya menyebabkan alergi makanan yaitu D. Protein
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang penyebab alergi makanan yomemimo.com/tugas/10944027
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mawarniika162 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 05 Oct 22