lengkapi nama kelainan penyakit pada organ ginjal dan paru paru

Berikut ini adalah pertanyaan dari anntonyanntony651 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Lengkapi nama kelainan penyakit pada organ ginjal dan paru paru manusia berdasarkan penjelasan yg ada1 ...ditandai oleh adanya glosa dalam urine. terjadi karena menurunnya homone insudin yang di hasilkan oleh pankreas
2 ... adalah terbentuknya endapan dari garam kalsum fan penimbinaan asam urat sehingga membentuk coco 3 ( Kalsum karbonat) pada ginjal maupun pada saluran ginjal atau kandung kenih.
4 ... merupakan salah satu penyakit dipesoat yang membuat penderita membuat air seni.
5... gangguan pada ginjal di karenakan imfeksi bakteri yang mengakibatkan darah masuk kedalam urine.
tolong di jawab ya kak jngan ngasal jawabnya ini serius mau serahkan ke gurunya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Diabetes Melitus ditandai oleh adanya glukosa dalam urine. Terjadi karena menurunnya hormon insulin yang di hasilkan oleh pankreas.

2. Batu ginjal adalah terbentuknya endapan dari garam kalsium dan penimbinaan asam urat sehingga membentuk CoCO₃ (Kalsum karbonat) pada ginjal maupun pada saluran ginjal atau kantung kemih.

3. Poliuria merupakan salah satu penyakit dipesoat yang membuat penderita membuat air seni berlebih.

4. Nefritis gangguan pada ginjal di karenakan infeksi bakteri yang mengakibatkan darah masuk kedalam urine.

Pembahasan

Ginjal merupakan organ utama dalam sistem ekskresi pada manusia. Organ ginjal mempunyai peran yang sangat penting dalam mempertahankan homeostatis cairan tubuh dengan cara mengatur volume cairan, keseimbangan osmotik, asam basa, ekskresi sisa metabolisme, serta pengaturan hormonal dan metabolisme.

Ginjal memiliki beberapa fungsi yang sangat penting bagi tubuh manusia, yaitu:

  • Mengatur volume di dalam tubuh.
  • Mengatur keseimbangan osmosis dan nempertahankan keseimbangan ion dalam plasma.
  • Mengatur keseimbangan asam basa cairan tubuh.
  • Mengekskresikan sisa-sisa hasil metabolisme.
  • Mengatur hormonal dan metabolisme.

Pelajari Lebih Lanjut

Detail Jawaban

Mapel: Biologi

Kelas: 8 SMP

Bab: Bab 9

Subbab: Sistem Ekskresi Manusia

Kode kategorisasi: 8.4.9

Kata kunci: kelianan, penyakit, ginjal

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh BurningSunset dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 16 Sep 22