Berikut ini adalah pertanyaan dari syazaabunga16 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
tolong diberi sumbernya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
.
karena beberapa penyakit yang diderita manusia umumnya disebabkan adanya serangan virus dalam tubuh. Dan mengapa kita harus tau bentuk bentuk dari virus? karena supaya saat makhluk hidup sprt hwn manusia dll terkena virus maka akan lebih gampang di teliti virus apakah itu, apa resiko jika terkena virus tsb, dan obat apa yang bisa mencegah virus itu.
Penjelasan:
Kata virus berasal dari bahasa Lation, yakni virion yang berarti racun. Penemuan virus berkembang dari masa ke masa, mulai dari 1883 hingga 1935. Ciri-ciri virus; bisa berkembang biak dalam sel hidup, punya 1 asam nukleat (DNA atau RNA saja), bersifat seperti benda mati, berukuran sangat kecil. Bentuk virus; batang, peluru, bulat, benang, polihedral, dan seperti huruf T. Struktur virus; kepala, kapsid, asam nukleat, leher, ekor
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh golrogerkingpirate dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Dec 22