kelainan yang menyebabkan bronkus menyempit?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari rehansyahreal pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kelainan yang menyebabkan bronkus menyempit?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kelainan yang menyebabkan bronkus menyempit adalah Bronkospasme

Bronkospasme :

➡︎ Bronkospasme adalah penyempitan saluran pernafasan menuju paru-paru atau bronkus akibat mengencangnya otot-otot dinding bronkial yang melapisinya. Oleh karena itu, asupan oksigen yang masuk akan terhambat sehingga menyebabkan penderita kesulitan bernafas, atau batuk yang disertai mengi.

Penyebab :

Penyakit penyempitan saluran pernafasan ini di sebabkan karena gaya hidup yang tidak sehat, udara singin, daya tahan tubuh yang lemah, virus, bakteri bahkan juga akibat sering merokok.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kaisaurasalim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 05 Aug 22