Perbedaan bakteri gram positif dan bakteri gram negatif

Berikut ini adalah pertanyaan dari ZakiRamadhan474 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perbedaan bakteri gram positif dan bakteri gram negatif

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

ARKHAEA & BAKTERI

EUBACTERIA

Bakteri merupakan mirkoorganisme prokariotik bersel satu dan umumnya tidak berklorofil dan bereproduksi dengan membelah diri.

Berdasarkan dari struktur polisakarida yang terkandung di dalam dinding sel bakteri, bakteri dapat dibedakan menjadi bakteri gram positif dan bakteri gram negatif.

Perbedaan dari kedua bakteri ini secara khusus adalah :

  • Bakteri gram positif mempunyai peptidoglikan di luar membran plasma dan jika diberi perwanaan gram akan menjadi ungu. Sedangkan bekteri gram negatif diberi pewarnaan akan menjadi merah.
  • Bakteri gram negatif memiliki sruktur dinding sel yang lebih tipis dibandingkan dengan bakteri gram positif karena kandungan peptidolgikannya sedikit sehingga bakteri gram negatif lebih rentan terhadap antiniotik.

=============================================================

Mapel : Biologi

Kelas : X

Kategori : Arkhaea dan Bakteri

Sub Kategori : Eubacteria

Kata Kunci : Bakteri

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Riah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 27 Sep 22