Berikut ini adalah pertanyaan dari rizalkurnia7697 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Penis
Penjelasan:
Penis akan menjadi tempat keluarnya cairan semen dan urine. Pada alat kelamin pria ini juga terdapat ujung-ujung saraf yang sensitif terhadap rangsangan
• Bagian Penis
Terdapat 3 bagian utama anatomi penis, yaitu:
1. Akar atau basis
Bagian ini menempel pada dinding perut bagian bawah.
2. Batang penis
Bagian ini merupakan alat kelamin pria yang berfungsi untuk penetrasi ke dalam vagina.
3. Kepala penis
Bagian ini ditutupi oleh lapisan kulit, yang akan dihilangkan saat menjalani sunat.
• Penyakit pada Penis
Penyakit penis yang dimaksud antara lain:
1. Radang kulup penis (balanitis)
2. Penyakit Peyronie (Peyronie's disease) alias penis bengkok
3. Infeksi
4. Disfungsi ereksi
5. Kanker penis
Semoga membantu
Tetal semangat belajar!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jasonandikaSpdMpd dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Sep 22